Full Block/Lurus Penuh
CV.
UDANG MAS
JL. Anggur Merah No. 23. Blok
23
Bandung
30
September 1995
Toko
“Erna”
Jl.
Cucut Blok D III / 102
Ciledug
Tangerang
Dengan
hormat,
Surat Saudara No. 24/ Pgn/IX/95 tanggal
20 September 1995 perihal pengiriman kerupuk udang yang hancur sebanyak 27 kg
telah kami terima dengan penuh perhatian. Setelah menerima surat tersebut kami
segera melakuakan pengecekan, dan ternyata karyawan yang mengurus pesanan
Saudara tidak berhati-hati, sehingga pesanan Saudara ada yang hancur 20 kg.
Sudah pasti hal ini terjadi tanpa disengaja menurun karena banyaknya peasanan yang harus dilayani.
Atas kehilapan tersebut kami mohon maaf
yang sebesar-besarnya dan kami akan melayani pesanan Saudara yang berikutnya
dengan lebih teliti. Selanjutnya hari ini juga kami kirimkan kekurangan
tersebut, mudah-mudahan Saudara senang menerimanya.
Demikian harap Saudara maklum, atas
perhatian Saudara kami ucapkan terima kasih.
Hormat
kami,
Rukminie
Rukmini
Setiasih
RM/mn
Semi Block/ Setengah Lurus
PT. SAKTI JAYA
Jalan Ciledug Raya No. 612
JAKARTA SELATAN
Nomor
: 01/SJ/12 07 Januari 2012
Kepada
PT. Malino Marmer
Indonesia
Jalan Jendral Sudirman
625
Hal : Permintaan Penawaran
Dengan hormat,
Kami memberitahukan kepada Saudara bahwa kami sedang
membangun 100 unit rumah atas pesanan PT. Papan Sejahtera. Maka kami
membutuhkan 10000 M2 Marmer alam asli dari Perusahaan Saudara.
Sehubungan dengan itu, kami berharap
Saudara mengajukan penawaran Marmer yang telah tersedia berikut persyaratanya.
Apabila harganya cocok, kami akan memesan dengan secepatnya.
Saudara diharapkan memeberi kabar
secepatnya. Terima kasih.
Hormat kami,
Rukminie
Rukmini Setiasih
Direktur
RS/mn
Block / Lurus
PT. DIAN MITRA
Jalan
Margamuktimuktiasara No. 26
JAKARTA
Nomor : 23/PN/IX/95 03 September 1993
Lampiran : -
Hal : Pembayaran faktur No.001423
Kepada
Toko
Intan Baiduri
Jalan
Pasir Sereh No. 24
BANDUNG
Dengan
hormat,
Melalui surat ini kami mengingatkan,
bahwa Saudara belum melunasi faktu no. 001423
Tanggal 30 Agustus 1995, yang jumlah
seluruhnya sebesar Rp. 23.000.000,00 ( Dua puluh tiga juta rupia).
Sehubungan dengan itu, mengingat
kesanggupan Saudara yang akan membayar dengan kontan, tetapi setelah barang
dikirim ternyata uangnya tidak dibayar kontan kepada yang mengirimkan barang, Saudra malh membayar
sebagian dan berjanji uang yang sebagianya lagi akan ditransfer lawat rekening
kami. Tetapi setelah kami cek ternyata sampai sekarang belum ada.
Maka dari itu kami mengharapkan agar
Saudara segera melunasinya, bisa lewat rekening kami atau bisa datang langsung
ke perusahaan kami.
Atas
perhatian Saudara kami ucapkan terima kasih.
Hormat kami,
Rukmini
Rukmini Setiasih
RS/mn
Indented
style
TOKO PELITA HARAPAN
Jl.
Cawang Baru No 28-30001
JAKARTA
TIMUR
Nomor : 30/Png/VIII/95 15 Agustus 1995
Lampiran : --
Hal : Permohonan Penangguhan
Pembayaran
Kepada
PT Dinah Jaya
Jalan Semeru No 14
SEMARANG
Dengan hormat,
Melalui surat ini, saya beritahukan
kepada Saudara, bahwa saya belum dapat melunasi pembayaran pesanan yang telah
saya pesan, karena akhir-akhir ini penjualan saya sedang mengalami kemunduran.
Hal ini disebabkan pesaran sedang lesu.
Sehubungan dengan hal tersebut saya
mohon pengertian Saudara untuk dapat menangguhkan pembayaran tersebut sampai
tanggal 5 September 1995.
Besar harapan saya agar Saudara bersedia menyetujui permohonan ini.
Atas kebijakan Saudara kami ucapkan terima kasih.
Hormat kami,
Iyun Anotoni
Dra. Iyun Anti Antoni
IA/rm
Hanging Paragraph/Menggantung
TOKO “ ERNA “
Jl. Cucut Block D III / 02 Perumahan Kunciran Mas Permai
TANGERANG
Nomor : 24/Png/IX/95 20 September 1995
Lampiran : 1 (Satu) Lembar Faktur
Hal : Pengaduan Kerusakan Kerupuk
Kepada
CV Udang
Jl.
Anggur Merah No 23
Dengan
hormat,
Melalui surat ini, kami beritahukan
kepada Saudara bahwa kiriman
Kerupuk udang
dari Saudara telah kami terima sebnyak 500 kg sesuai dengan pesanan kami pada
tanggal 18 September 1995.
Sehubungan
dengan itu, setelah kami teliti ternyata ada yang hancur sebanyak 27 kg, sehingga
kerupuk tersebut tidak dapat dijual.Untuk itu kami bermaksud mengembalikan
barang tersebut, dan kami minta penggantian atas kerusakan tersebut.
Atas perhatian Saudara, kami ucapkan
terima kasih.
Hormat kami,
ErnaJulia
Erna Julia
EJ/mn
Official Gaya Lama
LEMBAGA PENDIDIKAN SEKRETARIS
Jalan Prabu Geusan Ulun No 12514
SUMEDANG SELATAN
Nomor :
04/UND/I/12 05
Januari 2012
Lampiran :
Hal : Undangan Yth.
Bapak Drs. Adrie
Kepala
Bagian Administrasi
Jalan
Anggrek No. 1423
Sumedang Utara
Dengan hormat,
Sehubungan dengan akhir tahun 2011,
maka seperti biasanya LEMBAGA PENDIDIKAN SEKRETARIS Selalu mengadakan rapat
dinas akhir tahun.
Untuk itu, kami mengharapkan agar
bapak/ibu dapat menghadiri rapat akhir tahun yang akan diselenggarakan pada :
hari/ tanggal : Senin, 09 Januari 2012
waktu : 09.00 s/d Selesai
tempat : Ruang rapat, Lembaga
Pendidikan Sekretaris
Jalan Prabu Geusan Ulun No 12514
Sumedang Selatan
Acara : Penyampaian Laporan
Kegiatan akhir tahun
Harap mempersiapkan laporan kegiatan
dari kegiatan dari bagian masing-masing. Atas karja sama yang baik, kami
ucapkan terima kasih.
Hormat
kami,
Kabag Administrasi
RukminieSetiasih
Dra. Rukmini Setiasih
NIP.
000111234342
RM/mn
Official Gaya
Baru
SMK NEGERI 2 SUMEDANG
Jl. Arief Rakhman Hakim No.
59 45352
SUMEDANG UTARA
Nomor : 14/SP/III/12 14
Maret 2012
Sifat : Penting
Lampiran : --
Hal : Pengantar Praktek Kerja
Industri
Kepada :
PEMERINTAH DAERAH
KABUPATEN SUMEDANG
Jl. Prabu Geusan Ulun 09
Sumedang Selatan
Dengan hormat,
Sehubungan dengan
akan dilaksanakan Prakerin pada tahun ajaran 2011/2012, maka kami akan mengirimkan
peserta didik kami pada perusahaan Saudara.
Adapun
siswa yang akan melaksanakan prakerin tersebut,
Sebagai berikut :
1. Rukmini Setiasih Jurusan Administrasi
Perkantoran
2.
Wirna
Siti Setiawati Jurusan Administrasi Perkantoran
3.
Risa
Hastiani Jurusan Administrasi Perkantoran
4. Titin Amanda Jurusan Akuntansi
5. Siti Mardianti Jurusan Rekayasa
Perangkat Lunak
Demikianlah,
alat perhatian dan kerjasama yang baik kami ucapkan terima kasih.
Kepala Sekolah,
MarlinNurlaida
Dra. Marlin Nurlaida. M.M,Pd
Tidak ada komentar:
Posting Komentar